CARA MEMBUAT APK INTENT DENGAN ACTIVITY LUAS SEGITIGA DAN KONVERSI BILANGAN

Langkah membuat intent dengan activity luas segitiga dan konversi bilangan :
1. Buatlah project 1 dengan nama "activity"
2. Selanjutnya design tampilan activity dengan memasukkan button >> luas, hexa, dan kembali.

3. Berikut merupakan kodingan dari activity_main.xml





Berikut merupakan kodingan dari mainactivity.java dari "activity"


4. Tambahkan Layout baru sesuai dengan aktivitas yang ditambahkan dengan cara klik kanan pada file java ( app - java ) - new - Activity lalu pilih jenis activity (Disini saya memilih Empty Activity)



5. Untuk layout pertama jadikan Luas segitiga sebagai aktivitas kedua, ketikan "activity2" , perhatikan gambar dibawah :

6. Lalu tambahkan satu aktivitas lagi yaitu "activity3" kita jadikan Konversi bilangan sebagai aktivitas ketiga, perhatikan gambar dibawah ini :

7. Lalu design tampilan activity2 dengan memasukkan 2 button yaitu "Hasil dan Kembali". dan masukkan 2 textview yaitu "alas dan tinggi". 2 plantext yaitu "masukkan alas dan masukkan tinggi.

8. Berikut merupakan tampilan kodingan dari activity2.xml











9. Berikut merupakan kodingan dari "activity2.java"



10. Lalu design tampilan activity4 dengan memasukkan 2 button yaitu "konversi dan Kembali". dan masukkan textview yaitu "nilai desimali". plantext yaitu "masukkan nilai desimal.

11. Berikut merupakan tampilan kodingan dari activity4.java


12. berikut hasil run di Genymotion




Semoga Bermanfaat, Semangat Belajarnya yaaaa^^ 

Komentar

Postingan Populer